
Join Now! It's FREE. Get full access and benefit from this site
Pada standar instalasi site Joomla (pada bagian paling depan) akan dijumpai judul site diikuti kata "home". Misal: Komunitas Joomla Indonesia- Home
Bagaimana jika kita menginginkan untuk mengahapus kata "home" tadi?
Dalam direktori instalasi Joomla, buka dan editlah includes / joomla.php.
Carilah source tersebut dengan kata kunci "setPageTitle" (tanpa tanda kutip).
Akan dijumpai standar source tersebut, yaitu:
Pernahkah Anda mengalami masalah sewaktu meng-edit kategori pada backend?
yaitu pada ketegori tertentu mengalami 'locked' (terkunci) yang terlihat dengan tanda gembok
seperti contoh pada gambar.
Download Terjemahan Joomla terakreditasi dari JoomlaCode dan laporkan bugs, ide dan saran nya di Sub Forum Hanacaraka